Natural Hair Care
Sab, 17 Apr
|Zoom Meeting
Learn how to formulate hair care products (hair wash, shampoo bar and hair conditioner), with natural ingredients and surfactants. This is an advanced module of natural and face body wash.


Time & Location
17 Apr 2021, 09.00 – 13.00 WIB
Zoom Meeting
About the Event
Kelas formulasi natural skincare yang diselenggarakan secara live-streaming (online via zoom) , mengupas tentang pengetahuan dan keterampilan untuk membuat produk-produk perawatan rambut natural, seperti hair wash, hair conditioner dan shampoo bar.
Modul ini merupakan modul lanjutan dari Natural Face and Body Wash.
Yang akan dipelajari dalam kelas:
Pengetahuan dasar tentang struktur rambut dan perawatannya (sesuai jenis rambut : berminyak, normal, kulit kepala sensitif)
Pengenalan bahan-bahan natural yang digunakan dalam resep-resep produk di modul (contohnya seperti : green surfactant, actives, essential oils, humectant, dan lain sebagainya)
Teknik dasar membuat formula untuk rambut, yang disesuaikan dengan jenis rambut : memilih ,menghitung dan menentukan dosis bahan